Prediksi Bola Mainz Vs Wolfsburg 20 Januari 2021
Bundesliga matchday 17 akan bergulir tengah pekan ini dengan mengelar salah satu partai Mainz berhadapan dengan Wolfsburg. Ini menjadi laga berat ke empat beruntun yang harus Mainz jalani pada bulan januari ini. Sedangkan Wolfsburg yang juga baru bersua dengan tim papan atas maka pada pekan ini tim nya memiliki peluang besar dalam meraih poin penuh.
Kondisi Tim Mainz
Mainz yang musim ini tampil buruk dan berada pada jurang degrasasi kembali harus bersiap dalam laga berat berikut nya pekan ini. Meski bertindak sebagai tuan rumah Mainz bakal lebih banyak bertahan dan memainkan skema serangan balik. Mainz yang berjuang untuk bisa bangkit harus tampil luar biasa agar pada duel kali ini tim nya tidak kembali menerima hasil buruk. Sedangkan lini pertahanan yang bertumpu pada duet St Juste dan Hack harus mampu bermain lebih baik menjaga fokus mengawal jala gawang tim nya. Mainz sendiri memiliki catatan tidak terlalu bagus kala bertemu Wolfsburg dan itu menjadi tugas berat bagi pelatih Svensson dalam membawa tim nya meraih poin pekan ini.
Kondisi Tim Wolfsburg
Wolfsburg akan tampil tandang pada matchday 17 Bundesliga sudah harus berada dalam persiapan matang. Wolfsburg yang bertemu tim papan bawah tetap tidak ingin memandang remeh lawan nya. Mainz yang sedang dalam kondisi sulit tentu bisa memberi kendala bagi Wolfsburg jika tidak tampil apik pada laga ini. Sementara itu Wolfsburg tidak ingin semakin tertinggal dari persaingan papan atas musim ini. Menang sudah pasti menjadi target utama bagi Wolfsburg walau bermain sebagai tim tamu. Selain itu kualitas skuad Wolfsburg yang bakal kembali tampil full team tentu mempunyai kapasitas mumpuni dalam meraih kemenangan atas Mainz.
Head To Head
23-02-2020 Wolfsburg 4 – 0 Mainz
28-09-2019 Mainz 0 – 1 Wolfsburg
16-02-2019 Wolfsburg 3 – 0 Mainz
26-09-2018 Mainz 0 – 0 Wolfsburg
23-02-2018 Mainz 1 – 1 Wolfsburg
Starting Line Up
Mainz (4-2-3-1)
Zentner
Brosinski – St Juste – Hack – Niakhate
Latza – Barreiro
Stoger – Quaisson – Boetius
Mateta
Wolfsburg (4-2-3-1)
Casteels
Otavio – Brooks – Pongracic – Baku
Arnold – Schalger
Steffen – Gerhardt – Brekalo
Weghorst
Prediksi Skor
Mainz 0 – 1 Wolfsburg
Prediksi Bola