Prediksi Bola Real Madrid Vs Valladolid 2 April 2023
Prediksi Bola Real Madrid Vs Valladolid 2 April 2023 – La Liga Santander jornada 27 berlangsung Santiago Bernabeu akhir pekan ini. Real Madrid selaku tuan rumah pada laga ini akan mendapat tantangan dari tim papan bawah Valladolid. Pada duel ini Real Madrid sebagai unggulan sama sekali tidak boleh mengangap remeh lawan jika tidak ingin mengalami kendala besar. Valladolid butuh poin menjadikan tim nya bakal tampil ngotot pada dalam mengatasi tekanan dari tuan rumah Real Madrid.
Stastistik Real Madrid Vs Valladolid
Kondisi Tim Real Madrid
Kekalahan pada laga El Clasico atas Barcelona jelas semakin membawa Real Madrid sulit untuk mempertahankan gelar juara La Liga. Saat ini tertinggal 12 poin maka Real Madrid tampak nya bakal sulit berharap Barcelona terpeleset. Ancelotti sendiri meminta para pemain untuk tidak memikirkan gelar juara La Liga dan lebih fokus memperbaiki kinerja permainan utama tim. Akhir pekan ini menkalani laga kandang melawan Valladolid maka Real Madrid wajib tampil maksimal untuk memastikan tiga poin. Ancelotti sendiri juga meminta tim nya waspada atas perlawanan dari Valladolid yang bisa menjadi batu sandungan.
Kondisi Tim Valladolid
Valladolid langsung menjalani laag berat kala kompetisi La Liga Santander kembali bergulir akhir pekan ini. Perfoma tim yang mengalami penurunan jelas bukan kondisi bagus menjalani laga berat menhadapi tekanan dari Real Madrid. Striker Larin yang menjadi pemain mampu menunjukan perfoma stabil sebagai mesin gol kembali turun pada menit pertama. Valladolid wajib menunjukan kinerja terbaik untuk bisa memastikan mampu minimal bisa memperoleh satu poin dari Santiago Bernabeu Stadium.
Head To Head Kedua Tim
30-12-2022 Valladolid 0 – 2 Real Madrid
20-02-2021 Valladolid 0 – 1 Real Madrid
30-09-2020 Real Madrid 1 – 0 Valladolid
26-01-2020 Valladolid 0 – 1 Real Madrid
24-08-2019 Real Madrid 1 – 1 Valladolid
Starting Line Up Kedua Tim
Real Madrid (4-3-3)
Courtois
Nacho – Rudiger – Militao – Odriozola
Kroos – Tchouameni – Valverde
Junior – Benzema – Asensio
Valladolid (4-2-3-1)
Asenjo
Fresneda – Sanchez – Yamiq – Escudero
Hongla – Perez
Plata – Sanchez – Plano
Larin
Prediksi Skor Bola Real Madrid Vs Valladolid 2 April 2023
Real Madrid 3 – 1 Valladolid
Prediksi Bola